Woohyun, Sungyeol, dan Kim Sae Ron merilis poster lucu untuk dramamendatang mereka, ‘High School‘!
Dalam drama ini, Woohyun memainkan peran sebagai siswa SMA yang tangguhdan penuh gairah, Shin Woo Hyun. Dia berubah menjadi karakter sempurna untuk pemotretan, menerangi set dengan rasa percaya dirinya yang energik. Kim SaeRon, yang berperan sebagai malaikat, Lee Seung Bi, menunjukkan bahwa diatumbuh sebagai aktris cilik. Sungyeol, yang akan memainkan peran siswa SMA yang chic dan keren, Hwang Sung Yeol, tempil dengan image cool.
Seperti disebutkan sebelumnya, “High School” adalah sebuah drama fantasi romansa yang menceritakan siswa laki-laki, Shin Woo Hyun, yang akandiselamatkan dari situasi berbahaya oleh malaikat Lee Seul Bi, yang menjadimanusia sebagai akibatnya dan keduanya berujung jatuh cinta satu sama lain.
Seperti disebutkan sebelumnya, “High School” adalah sebuah drama fantasi romansa yang menceritakan siswa laki-laki, Shin Woo Hyun, yang akandiselamatkan dari situasi berbahaya oleh malaikat Lee Seul Bi, yang menjadimanusia sebagai akibatnya dan keduanya berujung jatuh cinta satu sama lain.
‘High School‘ akan tayang perdana sebagai drama 20-episode mulai tanggal 27!
Source: allkpop
Tidak ada komentar:
Posting Komentar