Shin Min Ah
Kapanlagi.com - Bintang Korea Shin Min Ah menunjukkan kecantikannya yang sempurna untuk foto Black Swan di majalah High Cut. Kecantikan layaknya lolita yang memiliki kulit cantik dan karisma unik dihadirkan.
Dalam interview, Shin Min Ah sempat membahas perannya di Arang and the Magistrate dan My Girlfriend is Gumiho. Terdapat perbedaan mendasar dalam dua peran yang ia jalani tersebut.
"Awalnya aku khawatir, namun dua karakter dalam drama tersebut benar-benar berbeda. Aku mencoba berakting dengan benar-benar berbeda. Mungkin penonton bakal berpikiran bahwa karakter mereka nampak sama di awal drama. Namun jika mereka terus mengikuti Arang and the Magistrate, mereka akan melupakan My Girlfriend Is Gumiho," ucapnya.
Selain itu Shin Min Ah juga berbicara tentang usia 20-an. "Aku merasa aku terlalu malas. Aku khawatir dengan banyak hal, dan juga sempat merasa aku terlalu sombong. Di usia 30-an nanti, aku ingin mengejutkan orang-orang dengan melakukan hal di luar akting dengan penuh semangat," ungkapnya. (soompi.com/sjw)
"Awalnya aku khawatir, namun dua karakter dalam drama tersebut benar-benar berbeda. Aku mencoba berakting dengan benar-benar berbeda. Mungkin penonton bakal berpikiran bahwa karakter mereka nampak sama di awal drama. Namun jika mereka terus mengikuti Arang and the Magistrate, mereka akan melupakan My Girlfriend Is Gumiho," ucapnya.
Selain itu Shin Min Ah juga berbicara tentang usia 20-an. "Aku merasa aku terlalu malas. Aku khawatir dengan banyak hal, dan juga sempat merasa aku terlalu sombong. Di usia 30-an nanti, aku ingin mengejutkan orang-orang dengan melakukan hal di luar akting dengan penuh semangat," ungkapnya. (soompi.com/sjw)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar