Selasa, 01 Oktober 2013

Joo Won Nyanyikan ‘Love Medicine’ Sebagai Lagu Tema ‘Good Doctor’

joo-won

Aktor Joo Won, tokoh utama dalam drama populer ‘Good Doctor’, berpartisipasi dalam mengisi lagu tema drama ini. Berjudul ‘Love Medicine’, lagu ini mengajak pendengar untuk mengenang cintanya di masa lalu dengan melodi piano yang indah sekaligus mengekspresikan emosi karakter Joo Won dalam drama.

 http://www.youtube.com/watch?v=Tdbo0__GGBU

Tidak ada komentar:

Posting Komentar