Sabtu, 27 Desember 2014
MBC Masih Diskusikan Soal Perpanjangan Episode ′Pride and Prejudice′
Terkait isu akan perpanjangan episode drama Pride and Prejudice, MBC menyatakan,”Itu masih belum dikonfirmasi.” Sebelumnya MBC menyatakan,”Kami melihat adanya berita bahwa Pride and Prejudice akan mendapat perpanjangan episode, namun hal itu belum dikonfirmasi. Kami masih mendiskusikan secara internal.”
Pride and Prejudice, yang tayang mulai 27 Oktober lalu merupakan drama tentang sekelompok jaksa yang mencoba untuk memperbaiki yang salah, menerima respon positif dari pemirsa.
Drama ini awalnya dijadwalkan untuk 20 episode tetapi jika ada perpanjangan episode, makan akan berakhir pada 13 Januari. Pride and Prejudice tidak akan ditayangkan pada 29 dan 30 Desember karena adanya program 2014 MBC Entertainment Awards dan Drama Awards.
shared from mwave
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar